Penerapan Model Team Assisted Individualization Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa

Tanduk, Rita Penerapan Model Team Assisted Individualization Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Penerapan Model Team Assisted Individualization Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa.

[thumbnail of 10. Kompetensi Profesionalisme-Jurnal nasional.pdf] Text
10. Kompetensi Profesionalisme-Jurnal nasional.pdf

Download (294kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan hasil pengajaran guru yang komitmen atas tugas dan tanggung jawab berdasarkam kompetensi profesionalisme Pendidikan, hubungannya dengan prestasi siswa yang diajar. Penelitian dilakukan dengan jenis pendekatan kualitatif. Prosedur pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi, wawancara, studi dokumentasi, dan gngket. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis data kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sejumlah guru ±63 % dari sejumlah tenaga pengajar telah dapat dikategorikan sesuai dengan kompetensi pendidikan dan secara professional menjalankan tugasnya. Masih dirasakan kurangnya tenaga guru, sehingga pengalokasian tambahan guru seharusnya yang memang punya kompetensi dan berijazah pendidik dan akta mengajar. Peluang dan tantangan dalam meningkatkan mutu pendidikan masih sangat memerlukan kesadaran pemerintah dan semua pihak terkait termasuk para guru untuk menanamkan kesadaran profesionalisme dan kompetensinya sebagai pendidik yang keberhasilannya sangat berpengaruh terhadap mutu luaran sekolah yang dibinannya.

Item Type: Article
Subjects: L Education > L Education (General)
P Language and Literature > P Philology. Linguistics
Depositing User: Unnamed user with username 0905018303
Date Deposited: 03 May 2024 04:04
Last Modified: 03 May 2024 04:04
URI: https://repo.ukitoraja.ac.id/id/eprint/86

Actions (login required)

View Item
View Item